Berita

KOMPONEN PEDULI KEMANUSIAAN BALI BERSINERGI DENGAN POLRES BADUNG MEMBERI MAKAN KERA DI SANGEH

MANGUPURA, BERITATERKINI.CO.ID, Dampak pandemi covid-19 tidak hanya dirasakan oleh manusia,tapi juga kepada makhluk hidup lainnya, begitu yang di ungkapkan oleh Endang Astuti Bunga selaku perwakilan dari Komponen Peduli Kemanusiaan Bali.

Itulah awal mula muncul gagasan untuk melakukan aksi peduli terhadap makhluk hidup lainnya.
Yaitu memberi makan kera yang ada di Objek wisata Sangeh.

Atas ide tersebut komponen peduli kemanusiaan Bali bersinergi dengan Polres Badung.

Kegiatan ini langsung disambut baik oleh Kepala Kepolisian Resor Badung AKBP Roby Septiadi.
Namun Kapolres berhalangan untuk ikut dalam giat yang direncanakan karena ada tugas lain.

Senin (06/07/2020) kegiatan langsung dilaksanakan dengan didampingi Ny Reni Roby dan juga Wakil Kepala Kepolisian Resor Badung Kompol Ni Putu Utariani, SH beserta beberapa PJU Polres Badung dan Komponen Peduli Kemanusiaan Bali langsung menuju objek wisata sangeh, untuk memberi makan kera yang ada disana.

Dalam kesempatan kali ini polres Badung menyumbang buah pisang untuk dibagikan di sana.

Dalam pesan singkat melalui Whatsapp Kapolres berpesan ;
“Semoga dengan kita memperhatikan alam dengan semua isi nya, alam akan memperhatikan kita juga dengan terus memberikan kebaikan nya”.
Ungkap kapolres Badung.

Di lokasi kegiatan, Wakapolres Utari atas ijin Kapolres menjelaskan bahwa di Polres Badung juga ada kegiatan *Giat Peduli Kasih* yang sudah sering dilakukan.
Dan untuk kegiatan kali ini beliau mengatakan “semoga komponen lain bisa mengikuti, sehingga terjadi keharmonisan antara alam, manusia, dan binatang agar tetap bisa bersinergi,” Selain itu Ia juga menyampaikan Terima kasih atas kerjasama dari komponen dan semoga tetap bisa bersilaturahmi dan tetap bisa berbagi,” Ujarnya.

Sebelumnya Komponen Peduli Kemanusiaan Bali sudah pernah melakukan kegiatan serupa yaitu pemberian makan kera yang ada di Pura Uluwatu.(Red/Aj)

Related Articles

25 Comments

  1. Hello, i believe that i noticed you visited my web site so i came to “go back the desire”.I’m trying to to find things to improve my web site!I suppose its adequate to make use of a few of your ideas!!

  2. Thank you for some other informative blog. Where else may just I get that kind of info written in such a perfect approach? I’ve a project that I am simply now running on, and I’ve been at the look out for such information.

  3. I’d have to examine with you here. Which is not one thing I usually do! I take pleasure in reading a post that may make folks think. Additionally, thanks for permitting me to comment!

  4. Hey There. I found your blog using msn. This is a really well written article. I will be sure to bookmark it and come back to read more of your useful info. Thanks for the post. I’ll definitely comeback.

  5. It is appropriate time to make some plans for the future and it’s time to be happy. I have read this post and if I could I desire to suggest you some interesting things or tips. Maybe you could write next articles referring to this article. I wish to read even more things about it!

  6. Thanks for another magnificent article. Where else may just anybody get that kind of information in such a perfect approach of writing? I have a presentation next week, and I am on the look for such info.

  7. I haven¦t checked in here for some time because I thought it was getting boring, but the last few posts are good quality so I guess I¦ll add you back to my everyday bloglist. You deserve it my friend 🙂

  8. What i do not understood is actually how you’re not actually much more well-liked than you may be right now. You’re very intelligent. You realize therefore significantly relating to this subject, made me personally consider it from a lot of varied angles. Its like women and men aren’t fascinated unless it’s one thing to accomplish with Lady gaga! Your own stuffs excellent. Always maintain it up!

  9. Attractive section of content. I just stumbled upon your web site and in accession capital to assert that I get actually enjoyed account your blog posts. Anyway I’ll be subscribing to your feeds and even I achievement you access consistently quickly.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: