BeritaNasional

DPW KAMPUD Resmi Adukan Dugaan Korupsi Belanja Hibah dan Bansos TA 2020 di BPKAD Lampung Timur Ke Kejari Setempat

LAMPUNG, BERITATERKINI.co.id – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Komite Aksi Masyarakat dan Pemuda Untuk Demokrasi (KAMPUD) resmi menyampaikan laporan pengaduan terkait dugaan korupsi dalam belanja hibah Rp. 91.742.824.000,- dan bantuan sosial sebesar Rp. 1.633.000.000,- tahun anggaran 2020 oleh Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Lampung Timur.

Demikian disampaikan oleh Ketua Umum DPW KAMPUD, Seno Aji dalam keterangan persnya di Bandar Lampung pada Sabtu 10 Juli 2021.

“Telah kami sampaikan aduan resmi kepada Kejaksaan Negeri Lampung Timur, terkait dugaan Korupsi belanja hibah dan bantuan sosial yang diduga tidak ada laporan pertanggungjawaban penggunaan dana tersebut yaitu senilai Rp. 692.500.000,-“, ungkap Ketua Umum DPW KAMPUD.

Seno Aji juga mengulas tentang dasar penyaluran belanja hibah dan bantuan sosial tersebut didasarkan pada sejumlah ketentuan peraturan sebagai pedoman pelaksanaan secara teknis.

“Atas dasar Peraturan Bupati (Perbup) Lampung Timur nomor 30 tahun 2017 tentang perubahan Perbup nomor 27 tahun 2016 tentang pedoman tata cara penganggaran, pelaksanaan dan penatausahaan, pertanggungjawaban dan pelaporan serta monitoring dan evaluasi hibah dan bantuan sosial, dana tersebut di belanjakan namun dalam pelaksanaannya patut diduga pihak BPKAD Lampung Timur tidak sesuai dengan sejumlah ketentuan diantaranya
Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 99 tahun 2019 perubahan atas Permendagri Nomor 32 tahun 2011 tentang pedoman pemberian hibah dan bansos dari APBD, dan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang pemberantasan Korupsi”, tegas Seno Aji yang juga sebagai aktivis muda ini.

Selain itu, pria yang dikenal sederhana dan low profil ini menjelaskan mekanisme penyaluran belanja hibah dan bansos oleh Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Lampung Timur melalui mekanisme transfer langsung ke rekening penerima hibah yang bekerjasama dengan KCP Bank Lampung Cabang Pembantu Sukadana.

“Melalui kerjasama dengan KCP Bank Lampung Capem Sukadana, BPKAD Lampung Timur menyalurkan belanja hibah sebesar Rp. 91.742.824.000,- dan bantuan sosial sebesar Rp. 1.633.000.000,- kepada 313 penerima hibah dan bantuan sosial, namun dari total 313 penerima terdapat 74 penerima hibah yang disinyalir tidak jelas peruntukannya dan atau fiktif sebab tidak ada laporan pertanggungjawaban terhadap penggunaan dana hibah dan bantuan sosial tersebut”, tandas Seno Aji.

Sementara, Ketua DPD KAMPUD Lampung Timur, Fitri Andi yang didampingi oleh Sekretarisnya, Ibnu Hasan turut mengawal proses pendaftaran Laporan pengaduan secara resmi ke Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Lampung Timur.

“Ya kami turut mengawal pendaftaran aduan resmi Lembaga kami ke Kejaksaan Negeri Sukadana, terkait dugaan Korupsi atas belanja hibah dan bantuan sosial di BPKAD Lampung Timur pada Jum’at (9/7/2021) sekira pukul 14.45. WIB, yang diterima bagian Seksi Intel Kejari Lampung Timur”, jelas Andi sosok aktivis yang dikenal merakyat ini.

Terpisah, staf Intel Kejari Lampung Timur, Leni menyatakan bahwa pihaknya telah menerima dan mendaftarkan resmi aduan dari DPW KAMPUD terkait dugaan Korupsi di BPKAD Lampung Timur.

“Sudah kami catat dan akan kami sampaikan pada pimpinan laporan ini”, tutup dia. (*)

Related Articles

173 Comments

  1. Hi there! I realize this is somewhat off-topic however I needed to ask.
    Does operating a well-established blog like yours
    require a large amount of work? I’m completely new to operating a blog however I do write in my journal on a daily basis.
    I’d like to start a blog so I will be able to share my own experience and thoughts
    online. Please let me know if you have any kind of ideas or tips
    for brand new aspiring bloggers. Appreciate
    it!

  2. Just want to say your article is as amazing. The clarity in your post is just great and i can assume you are an expert on this subject. Fine with your permission let me to grab your feed to keep updated with forthcoming post. Thanks a million and please keep up the enjoyable work.

  3. Good – I should definitely pronounce, impressed with your web site. I had no trouble navigating through all tabs as well as related info ended up being truly simple to do to access. I recently found what I hoped for before you know it at all. Reasonably unusual. Is likely to appreciate it for those who add forums or something, web site theme . a tones way for your customer to communicate. Excellent task..

  4. I was just seeking this information for a while. After six hours of continuous Googleing, at last I got it in your website. I wonder what is the lack of Google strategy that don’t rank this kind of informative web sites in top of the list. Generally the top websites are full of garbage.

  5. I was recommended this website by my cousin. I’m not sure whether this post is written by him as no one else know such detailed about my trouble. You’re amazing! Thanks!

  6. Excellent post. I was checking constantly this weblog and I am impressed! Extremely helpful info particularly the ultimate section 🙂 I maintain such information a lot. I was looking for this certain information for a very lengthy time. Thank you and best of luck.

  7. What’s Happening i am new to this, I stumbled upon this I’ve discovered It absolutely useful and it has helped me out loads. I hope to contribute & aid other users like its helped me. Great job.

  8. Awesome site you have here but I was wondering if you knew of any forums that cover the same topics discussed here? I’d really love to be a part of community where I can get comments from other knowledgeable people that share the same interest. If you have any recommendations, please let me know. Thanks a lot!

  9. Excellent read, I just passed this onto a friend who was doing a little research on that. And he actually bought me lunch since I found it for him smile So let me rephrase that: Thanks for lunch! “He who walks in another’s tracks leaves no footprints.” by Joan Brannon.

  10. Does your site have a contact page? I’m having trouble locating it but, I’d like to shoot you an email. I’ve got some suggestions for your blog you might be interested in hearing. Either way, great site and I look forward to seeing it grow over time.

  11. Howdy! I know this is kinda off topic nevertheless I’d figured I’d ask. Would you be interested in trading links or maybe guest authoring a blog post or vice-versa? My site goes over a lot of the same subjects as yours and I feel we could greatly benefit from each other. If you might be interested feel free to shoot me an e-mail. I look forward to hearing from you! Fantastic blog by the way!

  12. I just like the helpful info you provide on your articles. I’ll bookmark your weblog and test again right here frequently. I’m rather certain I will be told a lot of new stuff proper here! Good luck for the next!

  13. Hi there, just became alert to your blog through Google, and found that it is really informative. I’m gonna watch out for brussels. I will appreciate if you continue this in future. Many people will be benefited from your writing. Cheers!

  14. After research a number of of the blog posts in your web site now, and I truly like your way of blogging. I bookmarked it to my bookmark website checklist and will be checking again soon. Pls take a look at my web page as properly and let me know what you think.

  15. I don’t even know the way I stopped up right here, but I believed this put up used to be good. I do not know who you are but certainly you’re going to a well-known blogger should you are not already 😉 Cheers!

  16. Hey, if you’re looking for a change, you’ve come to the right place! I’m open to flirty conversations, you can enjoy my true concentrated rigour or free show room the daily grind together!

  17. 7 ауыл, 7 канал россия бекарыс толкынбек гашыгым текст,
    бекарыс толқынбек ғашығым скачать логопед
    центр алматы, бесплатный логопед алматы нац банк отчеты, нацбанк отчеты онлайн

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: