BeritaDaerahKesehatan

DPC PDI Perjuangan Kota Palembang Laksanakan vaksin Kedua lanjutan dan Vaksin Pertama

Palembang, Berita Terkini
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) Kota Palembang sukses mengelar program Vaksin massal dosis kedua dan dosis pertama,bertempat di kantor DPC PDI Perjuangan Kota Palembang,sabtu(04/09/21).

“Vaksin ke 2 yang di laksanakan hari ini berjumlah 533 sama dengan jumlah peserta vaksin pertama terdahulu, dan hari ini juga kita melaksanakan giat vaksin pertama sebanyak 134 yang LAGI, Vaksin ini kerjasama dinas kesehatan kota palembang, ujar Andreas OP ketua panitia vaksin di DPC PDIP Kota Palembang.

Ini merupakan kampanye gotong royong PDI Perjuangan melawan covid 19,”kata pria yang juga menjabat sebagai Ketua Badan Penanggulangan Bencana (Baguna) PDI Perjuangan Kota Palembang.

Dia pun berharap, ini bukan kegiatan terakhir dan pihaknya akan terus menggelar program serupa membantu masyarakat.

Ketua DPC PDIP Kota Palembang, Yulian Gunhar yang juga anggota DPR RI mengatakan ” tingginya minat dan antusiasme masyarakat kota Palembang, DPC PDI Perjuangan Kota Palembang menambah Kuota vaksin untuk tahap pertama meskipun jumlah peserta yang pikut terbatas, hal ini menjadi bukti bahwa kebutuhan vaksin memang sangat diperlukan dan dibutuhkan, ditengah tengah wabah virus Covid-19, sekaligus mengukur antusias tentang pentingnya Bervaksin.

“kegiatan yang kita laksanakan untuk membantu percepatan program vaksinasi agar cepat tercapai” ujar Gunhar menambahkan.

“Alhamdulillah, mudah-mudahan dengan adanya program Vaksinasi ini, PDI Perjuangan dapat membantu Masyarakat dalam mengatasi penyebaran Virus Covid-19. Progam ini merupakan ikhtiar dan upaya kita bersama,” ungkap Gunhar yang juga Anggota DPR RI ini.

Kiki warga Taman Ogan Permai Jakabaring peserta vaksin tahap kedua mengucapkan terimakasih kepada DPC PDIP Kota Palembang karena telah menyelenggarakan kegiatan vaksinasi massal ini, mudahan kedepannya kegiatan ini dapat terus terlaksana pungkasnya.(DN/RZP)

Related Articles

21 Comments

  1. It is appropriate time to make some plans for the future
    and it’s time to be happy. I’ve read this post and if I
    could I desire to suggest you some interesting things
    or tips. Perhaps you can write next articles referring to this article.

    I want to read more things about it!

  2. My developer is trying to convince me to move to .net from PHP.
    I have always disliked the idea because of the costs.
    But he’s tryiong none the less. I’ve been using Movable-type on several websites for about a year and am nervous about
    switching to another platform. I have heard good things about blogengine.net.
    Is there a way I can import all my wordpress content into it?
    Any kind of help would be really appreciated!

  3. What i don’t understood is in fact how you are now not actually much more neatly-favored than you might be now.

    You are very intelligent. You know thus considerably when it comes to this
    subject, made me in my view imagine it from a lot of various angles.

    Its like women and men aren’t fascinated except it is something
    to accomplish with Woman gaga! Your individual stuffs
    nice. At all times maintain it up!

  4. My developer is trying to persuade me to move to .net from PHP.
    I have always disliked the idea because of the costs.
    But he’s tryiong none the less. I’ve been using WordPress on a number of websites for about a year and am
    nervous about switching to another platform. I
    have heard good things about blogengine.net. Is there a way
    I can import all my wordpress posts into it?
    Any kind of help would be greatly appreciated!

  5. This is very interesting, You are a very skilled blogger. I’ve joined your feed and look forward to seeking more of your wonderful post. Also, I have shared your website in my social networks!

  6. Do you mind if I quote a couple of your posts as long as I
    provide credit and sources back to your website?
    My blog site is in the exact same niche as yours and
    my users would really benefit from some of the information you
    present here. Please let me know if this alright with you.
    Regards!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: