Berita

Danlanal Tegal Anjangsana ke Mantan Pejuang ALRI CA. IV Tegal

TEGAL, WWW.BERITATERKINI.CO.ID, Komandan Pangkalan TNI AL Tegal Letkol Mar Ridwan Azis, M. Tr. Hanla., CHRMP., melaksanakan anjangsana ke mantan pejuang ALRI CA.IV ( Corps Armada IV )Tegal yang bertempat di Jalan Cempaka No. 24, RT 06/ RW 05 Kel. Kejambon Kec. Tegal Timur Kota Tegal.Selasa (4/8).

Komandan Lanal pada kesempatan ini melaksanakan anjangsana ke Kediaman Kopral Purn Bakrie Mantan Pejuang Corp Armada IV (CA.IV) dalam rangka silahturahim dan menyambut peringatan HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke – 75 Tahun 2020.

Sebagai Komandan Pangkalan TNI AL Tegal yang membawahi 2 Kotamadya dan 5 Kabupaten dari Kab. Brebes sampai Kab. Batang di wilayah pesisir pantura, Komandan Lanal sapaan akrab Ridwan Azis dengan keinginan yang besar untuk menggali dan memahami lebih luas lagi tentang sejarah TNI AL pada masa perjuangan di Masa penjajahan Belanda. Dimana waktu itu BKR Laut salah satu satuan gerilya yang gigih melawan penjajahan masa belanda. Salah satunya adalah Kopral Bakrie mantan Pejuang ALRI CA.IV yang satu satunya saat ini masih hidup saksi dalam sejarah kala itu di Kota Tegal Kota Kelahiran Cikal Bakal lahirnya TNI AL di Negara Kesatuan Republik Indonesia ( NKRI ).

Berikut adalah Biodata mantan pejuang ALRI CA.IV Kopral ( Purn) Bakrie ( Mantan pejuang ALRI CA.IV Tegal ) yang bersangkutan lahir di Tegal, pada 10 Nopember 1930 silam, tinggal di Jl. Cempaka No. 24 Kel. Kejambon Kec. Tegal Timur Kota Tegal, beragama : Islam, statusnya Kawin dan dikaruniai 4 orang anak.

Kopral Bakri ini sehari-harinya aktif di Organisasi Persatuan Purnawirawan Angkatan Laut (PPAL) Rayon Tegal.

Pada kegiatan ini Danlanal Tegal diterima langsung Kopral Purn Bakrie didampingi anggota keluarga dan dalam penyampaian Danlanal Tegal pada intinya : “Mohon maaf yang sebesar besarnya kami baru sempat silaturahmi datang kesini, biarkan kami yang muda muda ini meneruskan perjuagan Bapak Bakrie. Kunjungan ini dalam rangka peringatan Kemerdekaan RI ke – 75 tahun 2020, maka kami sowan kepada para pejuang yang masih hidup untuk minta wejangan paling tidak agar kami bisa mewarisi semangatnya. Semoga kita bisa menjaga amanah perjuangan ini, karena Bapak telah berjuang sekarang kita bisa menikmati hasilnya dan semoga nantinya perjuangan akan diteruskan lagi pada generasi muda berikutnya””Jelas Danlanal Tegal.

Adapun pesan yang disampaikan Kopral Purn Bakrie yang intinya :
“Teruskan perjuangan ini dan ingat pesan Bapak Sukarno jagalah negerimu jangan sampai terjajah kembali oleh Bangsa Asing”.

Anjangsana ke Kediaman Kopral Purn Bakri Mantan Pejuang Corp Armada IV (CA.IV) selesai diakhiri dengan pemberian bendera Merah Putih dan paket sembako oleh Danlanal Tegal.

PENULIS : BENI

EDITOR : AJ

Related Articles

126 Comments

  1. I am usually to blogging and i actually admire your content. The article has really peaks my interest. I am going to bookmark your site and hold checking for brand spanking new information.

  2. I think other web-site proprietors should take this web site as an model, very clean and magnificent user friendly style and design, as well as the content. You are an expert in this topic!

  3. hey there and thank you for your info – I’ve certainly picked up something new from right here. I did however expertise some technical issues using this website, since I experienced to reload the website many times previous to I could get it to load properly. I had been wondering if your web host is OK? Not that I am complaining, but slow loading instances times will often affect your placement in google and can damage your high-quality score if ads and marketing with Adwords. Anyway I’m adding this RSS to my email and can look out for much more of your respective exciting content. Make sure you update this again soon..

  4. I have been surfing on-line more than three hours lately, yet I never discovered any attention-grabbing article like yours. It’s lovely worth enough for me. In my view, if all webmasters and bloggers made just right content material as you probably did, the web will be a lot more helpful than ever before.

  5. It is really a nice and helpful piece of information. I am glad that you shared this useful information with us. Please keep us up to date like this. Thank you for sharing.

  6. I?¦m now not sure where you’re getting your info, but great topic. I must spend a while studying much more or understanding more. Thanks for magnificent info I used to be in search of this info for my mission.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: