BeritaNasional

Hadapi Wabah Corona, Wakil Menhan Berikan Imbauan : “Kami Perang Di Luar, Anda Bertahan Di Rumah Itu Bela Negara”

Jakarta, BERITATEEKINI.CO.IDDari beberapa pakar mendefinisikan ‘Social distancing’ adalah mengurangi jumlah aktivitas di luar rumah dan interaksi dengan orang lain, mengurangi kontak tatap muka langsung. Langkah ini termasuk menghindari pergi ke tempat-tempat yang ramai dikunjungi, bila tidak mempunyai kepentingan mendesak.

Bila seseorang dalam kondisi yang mengharuskannya berada di tempat umum, setidaknya perlu menjaga jarak sekitar 1,5 meter dari orang lain.

Lockdown artinya situasi yang melarang warga untuk masuk ke suatu tempat karena kondisi darurat. Lockdown juga bisa berarti negara yang menutup perbatasannya, agar tidak ada orang yang masuk atau keluar dari negaranya.

Ketika keadaan mengharuskan kita untuk melakukan Social Distancing dan Lock Down, demi kebaikan kita, Kenapa tidak kita lakukan?

Menghadapi situasi terkini Negara terkait penyebaran Virus Covid-19, Wakil Menteri Pertahanan Republik Indonesia (RI) Sakti Wahyu Trenggono memberikan imbauan kepada Masyarakat Indonesia, Senin (23/3/2020)

Melalui foto yang beredar di media sosial WhatsApp grup Wakil Menteri Pertahanan RI Memegang selembar kertas yang bertuliskan “Kami Perang di luar, anda bertahan di rumah, itu bela Negara, Social Distancing, fight Covid-19, Menhan bekerja”.

Dari pantauan awak media terlihat juga dibelakang foto Wakil Menhan Sakti Wahyu Trenggono berdiri prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI) dengan mengenakan masker (penutup mulut) tersirat siap bertempur menghadapi wabah Virus Corona. /Brtterkini.

Editor ; Seno

Related Articles

11 Comments

  1. Simply wish to say your article is as astonishing. The clarity in your submit is simply great and i could think you’re a professional in this subject. Well along with your permission allow me to grasp your RSS feed to stay updated with drawing close post. Thank you 1,000,000 and please continue the rewarding work.

  2. It’s actually a great and useful piece of information. I’m glad that you just shared
    this helpful information with us. Please keep us up to date like this.
    Thanks for sharing.

  3. Heya i’m for the first time here. I came across this board and I in finding It truly helpful & it helped me out much. I am hoping to present something again and help others like you aided me.

  4. I have been exploring for a little bit for any high-quality articles or weblog posts in this kind of house .
    Exploring in Yahoo I ultimately stumbled upon this website.
    Studying this info So i am satisfied to convey that I have a very good uncanny feeling I discovered
    just what I needed. I most undoubtedly will make certain to don?t disregard this website and give it
    a look regularly.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: