Berita

AMPG Lampung Kawal Musda Ke-IV Golkar Pesawaran


PESAWARAN, WWW.BERITATERKINI.CO.ID || Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten pesawaran Melaksanakan Musyawarah Daerah ke-IV (Musda IV) yang di Pusatkan di Jl.Ahmad Yani komplek Musium Transmigrasi Pesawaran, Sukaraja, Kec. Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran, Selasa (21/7/2020).

Hadir dalam acara tersebut Sekretaris DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung, Ismet Roni, SH, MH, Ketua PD I AMPG Provinsi Lampung H.Aprozi Alam, SE, MM bersama sejumlah petinggi Partai Golkar Provinsi Lampung lainnya yakni Abi Hasan Muan, SH, MH, Ririn Kuswantari, S.Sos, MH, Rycko Menoza, SZP, MBA, Yusro Hendra Perbasya, SIP, MM, Bambang Purwanto, SE,MM, Helida, SE, Adrina Yustitia, SE, MM, Ismet Jaya Negara, Ali Imron, S.Fil, Muhidin, S.Sos, Juanto Muhajirin, Fikri AT turut mendampingi Ketua PD AMPG Provinsi Lampung yaitu jajaran wakil ketua PD AMPG Provinsi Lampung, DR. H Frans Agung Mula Putra, Diana Wulandari, Eka Fitriyanti, SE, Deki Apriyadi, M. Fadil, S.Kom, Seno Aji, S.Sos, M.H, Reri Pambudi,  Sekretaris AMPG Reza Pahlepi, SE, MM, bendahara AMPG Rama Apriditya Alie, SH, MH dan petinggi teras pengurus AMPG Lampung lainnya.

Foto ; Rec.dok

Selain itu turut hadir juga Bupati Pesawaran H. Dendi Maradona, ST  dan Forkopimda Pesawaran, Ormas, LSM dan insan pers.

Musda Golkar Pesawaran tersebut mengusung tema, “Golkar -Indonesia, Indonesia-Golkar”.

Dalam sambutannya ketua DPD II Partai Golkar Pesawaran, Yusak, SH, MH menyampaikan Terimakasih kepada para peserta dan tamu undangan lainnya, dan menegaskan bahwa Golkar merupakan partai modern yang selalu terbuka untuk siapapun yang ingin mengabdikan diri di Partai Golkar.

“Saat ini menjadi moment yang tepat kepada semua pihak yang akan mengabdikan diri di Partai Golkar khususnya di Kabupaten Pesawaran sebagai kader Golkar, semoga dengan Musda ini mampu menjadikan Golkar di Pesawaran lebih berjaya”, katanya.

Sementara dalam sambutannya Ketua DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung Ir. H. Arinal Djunaidi yang dibacakan oleh Sekretsris DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung, Ismet Roni berpesan agar Musda ke-IV DPD Partai Golkar Pesawaran dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan menjadi agenda konsolidasi dan koordinasi organisasi, sesuai dengan AD ART Partai Golkar, melalui Musda diharapakan mampu menciptakan pemimpin-pemimpin di Partai Golkar yang potensial dan berkualitas.

Foto ; Rec.dok

Kemudian dalam rangka menghadapi Pilkada 2020 Kabupaten Pesawaran mendatang, seluruh kader wajib mendukung dan memenangkan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati yang diusung Partai Golkar.

“Musda ke-IV Partai Golkar Kabupaten Pesawaran merupakan amanat dari DPP yang harus dilaksanakan, dan ini menjadi wadah konsolidasi dan koordinasi kader dan pengurus Partai Golkar, tentunya sesuai dengan AD ART Partai Golkar, semoga dengan Musda ini mampu menciptakan pemimpin Golkar di Pesawaran yang potensial dan mumpuni, sehingga Golkar Pesawaran berjaya”, ulas Ismet Roni.

 

Foto; Rec.dok

Sementara usai acara pembukaan Musda Aprozi Alam mengatakan bahwa AMPG merupakan sayap partai Golkar yang bertugas mengamankan kebijakan-kebijakan Partai hal itu sesuai AD ART Partai Golkar.

“Telah menjadi tugas AMPG untuk terus mengawal dan mengamankan agenda-agenda Politik Partai Golkar. AMPG Lampung yang merupakan sayap Partai Golkar, akan Terus mendampingi demi suksesnya aktivitas Politik Partai Golkar”, kata Aprozi.

Pembukaan agenda Musda pun berjalan dengan lancar, aman, tertib dan kondusif.

Redaksi-Seno

Related Articles

34 Comments

  1. Hello! I could have sworn I’ve been to this website before but after browsing through some of the post I realized it’s new to me. Anyhow, I’m definitely glad I found it and I’ll be bookmarking and checking back often!

  2. Hiya, I am really glad I’ve found this information. Today bloggers publish only about gossips and net and this is actually irritating. A good web site with interesting content, this is what I need. Thanks for keeping this site, I’ll be visiting it. Do you do newsletters? Can not find it.

  3. I wish to express my love for your generosity for those individuals that must have assistance with this one content. Your special commitment to passing the solution up and down came to be extraordinarily practical and has truly allowed employees much like me to reach their dreams. Your invaluable tutorial implies a lot to me and a whole lot more to my office colleagues. With thanks; from each one of us.

  4. Great ?V I should definitely pronounce, impressed with your website. I had no trouble navigating through all tabs and related info ended up being truly easy to do to access. I recently found what I hoped for before you know it at all. Quite unusual. Is likely to appreciate it for those who add forums or anything, site theme . a tones way for your client to communicate. Nice task..

  5. I like the helpful information you supply for your articles. I’ll bookmark your blog and check again here frequently. I’m moderately sure I will be informed many new stuff right right here! Best of luck for the following!

  6. I am not sure where you are getting your info, but good topic. I needs to spend some time learning more or understanding more. Thanks for excellent info I was looking for this information for my mission.

  7. Hello, i think that i saw you visited my website so i came to “go back the favor”.I am attempting to find issues to improve my web site!I suppose its good enough to make use of a few of your ideas!!

  8. 2011 жылдың 16 қыркүйегіндегі жұлдыз жорамал как сделать видеозвонок в халык банк,
    халык банк номер бесплатный заңның адам өміріндегі маңызы эссе,
    конституция туралы эссе закон о промышленной безопасности рк 2020, правила промышленной безопасности рк

  9. Just desire to say your article is as astounding. The clarity for your submit is just spectacular and i can think you are knowledgeable on this subject. Fine with your permission allow me to grasp your feed to keep up to date with approaching post. Thanks a million and please continue the enjoyable work.

  10. Good V I should certainly pronounce, impressed with your web site. I had no trouble navigating through all the tabs as well as related information ended up being truly easy to do to access. I recently found what I hoped for before you know it at all. Reasonably unusual. Is likely to appreciate it for those who add forums or anything, site theme . a tones way for your client to communicate. Excellent task..

  11. Does your website have a contact page? I’m having trouble locating it but, I’d like to shoot you an e-mail. I’ve got some ideas for your blog you might be interested in hearing. Either way, great site and I look forward to seeing it develop over time.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
%d blogger menyukai ini: